Ciri Kaki Ayam Bangkok Kuat Yang Memiliki Pukulan Mematikan

Berikut ini merupakan ciri kaki ayam Bangkok yang kuat dan patut dimiliki untuk beradu karena memiliki pukulan yang mematikan.

Ukuran Kaki Si Ayam

Hal pertama yang mudah untuk Anda kenali adalah ukuran kaki si Ayam Bangkok. Biasanya, Ayam Bangkok tersebut memiliki bentuk kaki yang tidak terlalu kecil Ataupun jauh lebih besar. Bila Anda memiliki Ayam Bangkok yang kakinya jauh lebih besar bentuknya dibandingkan badannya. Tentu saja, itu adalah Ayam Bangkok yang sangat lelet dan tidak gesit. Namun, bila Anda memiliki yang sebanding. Tentu saja Ayam tersebut memiliki gerakan yang super hebat, gesit dan mematikan. Ingat!! Jangan biarkan Ayam bertarung menggunakan posisi kaki yang jauh lebih kecil dari badannya. Mengapa ? Karena, itu akan membahayakan Ayam Bangkok Anda sendiri nantinya di Arena judi Sabung Ayam s128 tersebut.

Bentuk Paha, Otot Paha, Dan Lutut

Ayam Bangkok jawara adalah Ayam yang memiliki bentu paha gempeng. Kemudian, otot nya padat, besar dan bertenaga pastinya. Selanjutnya, Anda juga harus memperhatikan bentuk lutuu kaki si Ayam Bangkok kesayangan Anda. Apakah bentuknya menekuk Atau tidak ketika dia berdiri. Bila bentuknya menekuk, maka itu adalah pertanda bagus pastinya. Mengapa ? Karena, Ayam Bangkok tersebut akan mampu membuat dirinya lompat tinggi ketika menyerang. Bukan hanya itu saja, dengan memiliki lutut seperti itu. Sudah pasti, Ayam Bangkok tersebut akan sangat lincah, gesit untuk menghindar dari segala bentuk serangan lawan.

Melihat Warna Kaki, Jenis Sisik Dan Susunan Sisik

Bila Anda memiliki Ayam Bangkok yang warna paruh dan kornea matanya sama dengan kaki si Ayam tersebut. Itu artinya, Ayam Bangkok Anda memiliki tingkat fokus yang sangat tinggi. Kemudian, mental bertarungnya pun sangat baik dan pemberani tentunya. Jadi, Ayam manapun yang dihadapi pada Arena Judi Sabung Ayam. Pasti akan mudah dikalahkan olehnya. Selanjutnya, Anda juga harus memperhatikan sisik si Ayam Bangkok kesayangan Anda. Mengapa ? Karena terdapat 2 model sisik pada kaki ayam, yaitu basah dan kering.

Bila Anda memiliki Ayam Bangkok kesayangan yang sisiknya kering. Itu adalah pertanda bagus tentunya untuk si Ayam tersebut. Mengapa ? Karena, bisa membantu Ayam didalam menghindari kesakitan saat beradu dengan lawannya. Sedangkan, sisik basah sangat kurang ketahanannya. Bukan hanya itu, Anda juga harus bisa melihat susunan sisik Ayam yang baik tentunya. Bila susunannya tidak rapi antara sisik kaki dan jari si Ayam. Itu tandanya, si Ayam tidak tidak memiliki aliran darah yang baik. Namun bila keadaan sebaliknya, sudah pasti sistem aliran darahnya sangat bagus, dan lancar.

Bentuk Pergelangan Kaki

Bentuk pergelangan kaki juga menjadi faktor kuatnya si ayam petarung tersebut. Apakah Ayam tersebut memiliki ukuran kaki bagian bawah lebih besar dibandingkan dengan ukuran tengah dan atasnya ? BIla benar, maka Ayam tersebut sudah bisa dipastikan memiliki pukulan yang sangat kuat tentunya.

Bentuk Jalu

Bila Ayam Anda memiliki jalu yang panjang, runcing dan terletak agak kebawah mendekati tumit. Itu adalah salah satu ciri – ciri ayam Bangkok terbaik. Apalagi, bila posisi kanan dan kiri sejajar. Tentu, itu akan menghasilkan pukulan yang sangat ditakuti oleh lawan mereka di arena judi sabung ayam.

Bentuk Jari

Memiliki jari panjang dan kecil Atau bisa disebut meruncing. Tentu, akan terlihat sangatlah menakutkan. Mengapa ? Karena, Ayam tersebut bisa dikatakan dapat melukai lawan – lawannya dan bukan hanya itu saja. Ayam tersebut juga bisa mematikan bila sedang bertarung.

Khasiat Daging Kambing Untuk Ayam Bangkok Aduan

Ternyata sate kambing atau daging kambing ini memiliki manfaat juga untuk ayam bangkok, yang jarang kita ketahui. Kali ini kami akan membahas tentang daging kambing yang berkhasiat tinggi untuk doping ayam aduan.

Daging kambing ini memiliki beberapa khasiat yang luar biasa untuk ayam bangkok Anda. Daging kambing ini memiliki kandungan protein yang tinggi dan dapat meningkatkan hormon pada ayam bangkok. Nah buat lebih jelasnya, berikut mengenai apa saja manfaat daging kambing untuk ayam bangkok Anda :

  1. Kandungan Daging Kambing

Daging kambing merupakan sumber protein yang lebih baik. Sumber zat besi, vitamin B12, fosfor dan selenium. Namun sama seperti daging sapi, daging kambing tinggi kandungan kolesterolnya. Dalam tiap sajian 100 gram daging kambing mengandung 143 kkal kalori dan protein 27 gram. Kandungan karbohidratnya nol. Kandungan lemaknya lumayan rendah, hanya 3 gram. Kolesterolnya 75 mg.

Daging Kambing Berkhasiat Tinggi Untuk Doping Ayam Aduan

  1. Manfaat daging kambing untuk ayam bangkok

Jika kita melihat statistik data diatas, pasti kita bisa menyimpulkan apa saja manfaatnya untuk ayam bangkok. Secara umum manfaat daging kambing utuk ayam bangkok adalah sebagi berikut :

  • Efisien untuk meningkatkan kekuatan tulang ayam bangkok, karena fosfor yang terkandung pada daging ini berfungsi untuk pembentukan tulang.
  • Dapat menambah stamina ayam bangkok, ini karena protein yang tinggi pada daging kambing.
  • Berguna juga untuk menstabilkan suhu tubuh ayam bangkok.
  • Dapat meningkatkan kekuatan paruh ayam bangkok, ini karena konstur yang agak alot / kenyal pada daging kambing ini dapat meningkatkan kekuatan paruh ayam bangkok.
  1. Cara pemberian daging kambing ke ayam bangkok

Cara memberikan daging kambing ini pun relatif mudah, caranya adalah dengan memotong motong kecil bagian daging kambing, lalu lolohkan ke ayam bangkok. Pemberiannya pun cukup 3 hari sekali, jangan terlalu sering, karena jika terlalu sering, bisa mengakibatkan kandungan kolesterol yang tinggi ke ayam bangkok.

Kolesterol yang terlalu tinggi bisa menyebabkan ayam bangkok nafasnya jadi pendek dan mudah ngos ngosan. Nah cara memberinya pada pagi hari pada saat Anda menjemur ayam bangkok kesayangan Anda

Tips Mengobati Kutu Pada Ayam Aduan

Untuk para penghobi ayam biasanya memiliki masalah yang cukup sama yaitu kutu. Kutu ini biasanya terdapat pada bagian bulu ayam dan bersembunyi disana. Kutu ini memiliki dampak negatif pada ayam kesayangan anda yang dapat menyebabkan ayam anda merasa tidak nyaman, gatal-gatal dan juga dapat menyebabkan ayam stres dan mati. Oleh karena itu kami akan memberikan tips untuk mengobati kutu pada ayam aduan anda.

Jika anda penghobi ayam maka akan sangat mengesalkan jika ayam kesayangan anda memiliki kutu ditubuhnya. Kutu akan sangat merepotkan jika sudah menyerang pada ayam betina milik anda yang sedang mengerami telurnya. Kutu yang menyerang ayam betina yang sedang mengerami biasa disebut dengan nama Gurem. Gurem merupakan jenis tungau yang menyerang ayam aduan.

Indukan ayam betina biasanya akan mulai mengerami telurnya pada saat betina tersebut sudah bertelur sekitar 7-12 butir. Umumnya para peternak ayam aduan akan melalukan pengeraman telur secara normal yang dierami oleh induk betina. Hal ini karena pengeraman tersebut dianggap lebih efisien dan juga lebih mudah. Anakan ayam yang dihasilkan dari pengeraman secara alami oleh induk betina biasanya memiliki hasil yang lebih baik dibandingkan dengan penetasan ayam dengan cara teknologi.

Pada siang hari, gurem bersembunyi atau bertelur di sela-sela dinding atau tumbuhan di sekitar kandang. Dan pada malam harinya mereka akan mengerubuti ayam aduan yang sedang mengerami telurnya. Kutu ayam biasanya berdampak negatif bagi induk ayam betina karena kutu tersebut biasanya menghisap sari makanan yang di konsumsi oleh induk betina.

Gurem juga menjadi salah satu parasit bagi ayam yang sangat merugikan karena dapat mengganggu kenyamanan ayam dalam beraktivitas dan juga mengerami telurnya.  Tubuh ayam yang terdapat gurem akan terasa gatal-gatal dan ayam tersebut tidak akan nyaman untuk melakukan pengeraman terhadap telurnya.

Gejala awal ayam yang terkena Gurem :

  • Ayam akan merasa gatal pada bagian bulu ekor
  • Jika geram sudah mulai membanyak, maka ayam tersebut akan merasakan gatal pada seluruh tubuh.

Penanganan terhadap Gurem :

  1. Metode Fisis : Jerami atau merang tempat mengeram hendaknya selalu baru dan sebelumnya telah di jemur dibawah sinar matahari.
  2. Mekanis : Bakarlah jerami yang telah ditempati oleh geram dan semprotkan pestisida
  3. Kimiawi : Menggunakan coumaphos 0,25 sebanyak 0,8-1 galon untuk 100 ekor ayam dan dengan cara disemprot